8 Tips Merawat Wajah dengan Kulit Sensitif

Kulit sensitif merupakan salah satu kondisi kulit yang banyak dialami. Beberapa ciri-ciri dari kulit sensitif adalah mudah mengalami iritasi atau muncul kemerahan jika menggunakan produk yang tidak sesuai atau terkena bahan yang tidak cocok dengan kondisi kulit sensitif. Ada beberapa penyebab dari kulit sensitif, mulai dari faktor genetik hingga gaya hidup yang kurang sehat.

Jika kamu memiliki jenis kulit sensitif, penting untuk mengetahui cara merawatnya dengan baik, mulai dari menggunakan produk skincare yang sesuai dengan kondisi kulit sensitif hingga mengubah pola hidup jadi lebih sehat. Untuk informasi lebih lanjut, berikut ini 8 tips merawat wajah dengan tipe kulit sensitif.

Cara Merawat Kulit Sensitif
Cara Merawat Kulit Sensitif
Lihat Lebih Banyak Produk